Rabu, 24 Agustus 2011

Perbedaan Iedul Fitri (Tahun ini)

HARI raya Iedul Fithri tahun ini memungkinkan terjadinya perbedaan hari. Garis pijak perbedaan itu muncul bukan hanya karena metode rukyat lokal dan rukyat global. Secara garis besarnya, perbedaan-perbedaan tersebut adalah sebagai berikut.

Hari Iedul Fithri Organisasi Alasan Pijakan
mungkin Selasa, 30 Agustus 2011 HTI Menunggu info Rukyat Global
Selasa, 30 Agustus 2011 MUHAMMADIYAH Hilal sudah ada hari Senin Wujudul Hilal
Rabu, 31 Agustus 2011 PERSIS, NU, AL-IRSYAD, MATHLA'UL ANWAR, DLL Posisi bulan hari Senin kurang dari 2 derajat Imkanur Rukyat
entah hari apa? Beberapa Thariqah Hitungan tersendiri Hitungan tersendiri


JASA PELUANG BISNIS INVESTASI

Jasa, Jasa Lain di Indonesia, Jawa Barat, Bandung. Tanggal Agustus 24

Jasa Lain di Bandung



Bagaimana sikap kita terhadap perbedaan itu? Sejauh belum dapat dipersatukan, kita hargai perbedaan itu selama berdasarkan pijakan yang jelas. Pilihan kita, yang lebih mendekati pada kesesuaian dalil/nash dari Rasul Saw, jatuh pada metode Imkanur Rukyat. Wallahu a'lam.